Lestari Ulinan Zaman Baheula!

Sejumlah siswa tingkat sekolah dasar di Kota Bandung mengikuti undangan olahraga tradisional di Eco Bambu, Jalan Cipaku, Bandung, Rabu (22/11/2017).

Kegiatan permainan tradisional diramaikan kembali sebagai salah satu upaya untuk melestarikan warisan zaman baheula yang hampir punah.
ayo baca

Kegiatan permainan tradisional diramaikan kembali sebagai salah satu upaya untuk melestarikan warisan zaman baheula yang hampir punah.